Google Invisible reCAPTCHA di websitemu

Adanya botnet yang aneh-aneh di internet dan menghabiskan resource website di server mungkin adalah salah satu kendala utama bagi pemilik blog atau website saat ini. Bahkan tidak bisa di pungkiri, kalau kita tidak menggunakan proteksi khusus maka bisa-bisa resource website kamu tiba-tiba bisa sangat tinggi. Bagi pengguna user web hosting shared hal ini adalah hal yang menakutkan.… baca...

Cara Delist DNSBL all.s5h.net

Pernah IPv4 kamu sesekali ter-list oleh salah satu DNSBL all.s5h.net? Kalau iya, ternyata kamu tidak sendirian loh. Karena banyak juga yang kena DNSBL ini. Asal perlu tahu saja, terkena DNSBL bukan berarti berita yang sangat buruk. Kita bisa mengetahui bahwa server email kita mungkin kurang di konfigurasi dengan baik, adanya malware pada script web file serta mengirimkan spam, atau memang salah satu email account kamu digunakan orang untuk mengirimkan … baca...

SELinux: Menambahkan Port Agar Bisa Diakses

Sudah lama tidak membahas tentang security, kali ini mau bahas sedikit tentang SELinux. Secara garis besar SELinux adalah sebuah arsitektur pada Linux dimana membuat pengaturan hak dan kewenangan yang diberikan oleh administrator kepada user. Dalam hal ini administrator yang memberikan akses kontrol kepada aplikasi pada server. Kadang SELinux bisa membuat kita jadi senjata makan tuan.… baca...

Firewall Iptables SSH Enable Spesifik IP

Ada kalanya ketika ingin mengaktifkan fitur keamanan yang lebih tinggi, yaitu dengan cara membatasi akses dengan menggunakan firewall. By default, firewall yang digunakan pada server adalah iptables. Jadi misalnya, kita akan enable port SSH pada IP tertentu saja, maka harus kita buat dulu command yang akan di execute di level untuk di apply ke firewall iptables.

Baca juga : shellinabox: SSH dari Web Browser

Misalkan port SSH pada server kamu … baca...

Solusi Membasmi Malware di Linux

Sebelumnya saya sudah membagikan artikel (lawas) tentang cara hilangkan malware pada website. Dan setelah sekian lama saya juga lupa posting tentang cara membasmi malware secara eksplisit. Nah sekarang kita akan membahas cara membasmi malware di Linux khususnya di dunia hosting dengan menggunakan revisium. Sekarang sudah ganti nama menjadi aibolit.… baca...

Jangan Tertipu Dengan Email Spam

Topik kali ini kita akan membahas tentang email spam. Karena sebetulnya dari waktu ke waktu email spam ini sudah cukup meresahkan kita lho. Ditambah lagi dengan pengetahuan email spam yang sangat minim diantara kita. Oleh sebab itu harus pintar dalam menganalisa dan cek tiap email spam.… baca...

Tips Hardening HTTP header di Apache

Tips bagi pengguna Linux khususnya yang menggunakan Apache Webserver untuk memperkuat sistem keamanan dari web server anda.

Langkah yang disebutkan di bawah ini bukan berarti membuat aman 100% namun paling tidak kita bisa mengeliminasi beberapa kemungkinan ketidakamanannya website pada server kita. Tutorial ini adalah dasar yang biasanya dilakukan kebanyakan system administrator yang berfokus kepada totalitas keamanan web server. Semoga bisa membantu dan jadi acuan kalian.

Menghilangkan Server Version Banner

Sebelum … baca...

Kenapa Let’s Encrypt hanya 90 hari?

Kira-kira pada bertanya-tanya gak yah tentang SSL gratisan yang satu ini? Ya, adalah Let’s Encrypt, sebuah tool tambahan yang diseriakan oleh beberapa vendor tertentu di dunia.

Pernah terpikir gak berapa banyak SSL yang telah diproduksi oleh Let’s Encrypt ini? Yang pasti sudah banyak sekali dan gatau juga deh apakah sudah menembus 1 milyar sertifikat atau belum. Kalau kita menengok ke belakang, fitur Let’s Encrypt sama dengan fitur SSL Cloudflare dimana … baca...

Edukasi Malware 003

Lanjut ke malware 003 dimana malware jenis ini agak berbeda jenisnya dari malware 001 dan malware 002. Namun pada dasarnya, mereka memiliki kesamaan yaitu merugikan.

Malware jenis 003 ini saya temukan di salah satu server pelanggan yang cukup besar. Jadi pelanggan yang satu ini adalah perusahaan digital marketing dan juga developer website juga menjadi satu paket. Kasusnya, dulunya dedicated server pelanggan ini sudah terjangkit malware yang sangat serius, dimana baca...